Network Time Protokol (NTP)
Assalamualaikum wr.wb.
ok pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai network time protokol atau NTP , ntp ini sangat penting sekali karena jika ada keterlambatan waktu walaupun hanya sedetik saja akibatnya akan kacau dan berakibat fatal , ok langsunga saja sedikit penjaelasan mengenai ntp.
PENDAHULUAN
PENGERTIAN
NTP (network time protokol) adalah suatu aplikasi server atau protokol yang berfungsi untuk menyinkronisasi waktu di dalam jaringan , NTP ini bekerja pada protokol UDP port 123sebagai lapisan transport , NTP merupakan salah satu protokol internet tertua yang masih digunakan (sebelum tahun 1985).
CARA KERJA NTP
NTP bekerja dengan menggunakan algoritma marzullo dengan menggunakan referensi skala waktu yang terpercaya seperti misalnya radio clock atau atomic clock yang terhubung dengan sebuah time server , komputer ini disebut juga stratum 1 , kemudian jaringan NTP ini akan mendistribusikan perhitungan waktu akurat ini ke dalam jaringan lain dengan protokol NTP yang disebut stratum 2 , komputer dalam jaringan tersebut dapat menyinkronkan jaringan yang disebut stratum 3 , dan seterusnya sampai stratum 16.
FUNSI NTP
melakukan sinkronisasi waktu antara jaringan satu engan jaringan yang lainnya supada tidak terjadi dellay atau keterlambatan.
LATAR BELAKANG
untuk mensinkronkan waktu pada jaringan
MAKSUD DAN TUJUAN
- bisa paham tentang ntp
- fungsu ntp
- dan maksud dari adanya ntp
bisa paham mengenai cara kerja dari ntp sekaligus fungsinya
KESIMPULAN
waktu adala hal terpenting di dunia jika terjadi keterlambatan akan berdampak kerugian bagi diri sendiri maupun orang lain , jadi manfaatkan lah waktu sebaik mungkin dan jangan menyia nyiakannya.
ok sekian dari saya begitulah penjelasan singkat dri saya semoga bermanfaat , dan bila ada kekurangan mohon maafkan saya , ok sekian terimakasih dan....
Wassalamualaikum wr.wb.
No comments:
Post a Comment